Puncak Acara perayaan peringatan Hari Ulang Tahun kota Palembang, dimulai dengan Upacara peringatan yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kota Palembang, bertempat di Plaza Benteng Kuto Besak, yang diikuti oleh berbagai Instansi-Instansi di jajaran Pemerintah Kota.
Kemudian seperti perayaan-perayaan tahun-tahun sebelumnya, diadakan Festival Rakyat berupa Lomba Bidar Prestasi dan Lomba Perahu Hias yang diadakan di perairan Sungai Musi dio depan Plaza Benteng Kuto Besak Palembang.
- Pemerintah Daerah Ogan Ilir
- Dinas PPK Kota Palembang
- Dinas Pendapatan Daerah Kota Palembang
- Ilir Barat Permai
- PT. Semen Baturaja
- Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi Kota Palembang
- PT. PUSRI
- PT. Pertamina B
- Dinas Perhubungan Kota Palembang
- PT. SP2J
- PT. Pertamina B
- Dinas Tenaga Kerja Kota Palembang
Adapun pemenang Lomba Bidar Prestasi tahun ini adalah :
Juara I : PT. Semen Baturaja
Juara II : Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi Kota Palembang
Juara III : Dinas PPK Kota Palembang
Juara IV : Dinas Pendapatan Daerah Kota Palembang
Selamat dan Sukses .... Semoga Palembang Selalu Jaya
Palembang Benteng Kuto Besak, Minggu 17 Juni 2012
Tidak ada komentar:
Posting Komentar